Viral Guru SD Ini Menikahi Muridnya Sendiri, Perbedaan 12 Tahun

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 27 Des 2024, 13:32
thumbnail-author
Zaki Islami
Penulis
thumbnail-author
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Viral Guru SD Ini Menikahi Muridnya Sendiri, Perbedaan 12 Tahun Viral Guru SD Ini Menikahi Muridnya Sendiri, Perbedaan 12 Tahun (Instagram)

Ntvnews.id, Jakarta - Kisah cinta guru SD dan murinya bernama Jeni kini tengah menjadi perbincangan hangat di media sosial. Hal tersebut menjadi viral di media sosial.

Melansir akun Instagram @enji_monica, Jumat 27 Desember 2024, dalam unggahnya, ia menceritakan mengenai teman sewaktu SD yang menikah dengan gurunya.

Baca Juga: Kasus 1,1 Ton Emas, Crazy Rich Surabaya Budi Said Divonis 15 Tahun Penjara

Dalam beberapa foto yang diunggah oleh akun tersebut, terlihat guru dan muridnya tersebut sedang berfoto bersama. Hal tersebut terjadi pada tahun 2011.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by JAKARTA KERAS (@jakarta.keras)

Guru tersebut, tidak menjalin hubungan dengan wanita lain selama enam tahun hanya untuk menunggu muridnya tersebut beranjak dewasa.

Berselang enam tahun kemudian atau 2017, guru tersebut memutuskan untuk melamar muridnya tersebut yang sudah beranjak dewasa.

Alhasil pada tahun 2018, keduanya memutuskan untuk menikah dan kini pernikahannya sudah masuk tahun ke tujuh dan serta sudah dikaruniai dua orang anak.

"Alhamdulilah pernikahan kita sudah masuk 7 tahun. Sudah dikarunia anak yang lucu dan cantik-cantik. Ini rasanya dicintai pasangan secara ugal-ugalan," tulis Jeni.

TERKINI

Badai Salju Buat Kemacetan Sepanjang 15 KM di India

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 07:10 WIB

Memanas dengan Iran, AS Gelar Latihan Militer di Timur Tengah

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 06:50 WIB

Serem! Penembakan di Lapangan Sepak Bola Tewaskan 11 Orang

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 06:35 WIB

Tegang! Jet Pribadi Terbakar Saat Lepas Landas

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 06:25 WIB

Inggris Cemas Ketergantungan Pertahanan pada AS

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 06:00 WIB

Siswa SMPN 42 Pademangan Tewas Tenggelam di GOR Senen

Metro Selasa, 27 Jan 2026 | 05:20 WIB

VIDEO:: Kebakaran Kapal di Pelabuhan Muara Baru

Metro Selasa, 27 Jan 2026 | 05:11 WIB

Iran Tegaskan Kesiapan Hadapi Potensi Serangan AS

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 05:04 WIB
Load More
x|close