Momen Cagub-Cawagub Jakarta Tanda Tangani Deklarasi Damai Sebelum Kampanye Besok!

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 24 Sep 2024, 17:18
thumbnail-author
Deddy Setiawan
Penulis
thumbnail-author
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Tiga Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Guberbur Jakarta Tiga Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Guberbur Jakarta (NTVnews.id)

Ntvnews.id, Jakarta - KPU Jakarta menggelar Deklarasi Damai yang digelar di Kota Tua, Jakarta Barat, pada hari ini, Selasa, 24 September 2024.

Penandatanganan dilakukan dengan didahului pembacaan deklarasi damai.

Ketiga pasangan calon menandatangani satu-persatu berkas yang tersirat di atasnya deklarasi damai.

Pasangan Calon Nomor Urut 3 Pramono-Rano Tanda Tangani Deklarasi Damai <b>(NTVnews.id)</b> Pasangan Calon Nomor Urut 3 Pramono-Rano Tanda Tangani Deklarasi Damai (NTVnews.id)

Sebelumnya diberitakan, ketiga pasangan calon datang secara berurutan.

Pasangan nomor urut 3 Pramono Anung-Rano Karno datang dengan pakain serba oren khas jakarta.

Pasangan Calon Nomor Urut 2 Dharma-Kun Tanda Tangani Deklarasi Damai <b>(NTVnews.id)</b> Pasangan Calon Nomor Urut 2 Dharma-Kun Tanda Tangani Deklarasi Damai (NTVnews.id)

Disusul oleh pasangan calon nomor urut 1 Ridwan Kamis-Susowono yang kompak memakai baju putih.

Kemudin, pasangan calon nomor urut 2 Dharma-Kun dengan pkaian yang serupa dengan pasangan Ridwan Kamil-Suswono atau putih-putih.

Pasangan Calon Nomor Urut 1 Ridwan Kamil-Suswono Tanda Tangani Deklarasi Damai <b>(NTV News.id)</b> Pasangan Calon Nomor Urut 1 Ridwan Kamil-Suswono Tanda Tangani Deklarasi Damai (NTV News.id)

Diketahui, sebelum memasuki area pembacaan deklarasi, ketiga pasangan calon terlebih dahulu ditempatkan di Cafe Batavia yabg berada di sebarang venue.

Sebagai informasi tambahan, Masa kampanye Pilkada 2024 akan dilaksanakan pada 25 September hingga 23 November 2024.

TERKINI

Badai Salju Buat Kemacetan Sepanjang 15 KM di India

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 07:10 WIB

Memanas dengan Iran, AS Gelar Latihan Militer di Timur Tengah

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 06:50 WIB

Serem! Penembakan di Lapangan Sepak Bola Tewaskan 11 Orang

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 06:35 WIB

Tegang! Jet Pribadi Terbakar Saat Lepas Landas

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 06:25 WIB

Inggris Cemas Ketergantungan Pertahanan pada AS

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 06:00 WIB

Siswa SMPN 42 Pademangan Tewas Tenggelam di GOR Senen

Metro Selasa, 27 Jan 2026 | 05:20 WIB

VIDEO:: Kebakaran Kapal di Pelabuhan Muara Baru

Metro Selasa, 27 Jan 2026 | 05:11 WIB

Iran Tegaskan Kesiapan Hadapi Potensi Serangan AS

Luar Negeri Selasa, 27 Jan 2026 | 05:04 WIB
Load More
x|close