Penemuan Mayat Laki-laki Gegerkan Warga Ciputat

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 27 Jul 2025, 04:22
thumbnail-author
Beno Junianto
Penulis & Editor
Bagikan
Mayat ditemukan di ciputat Mayat ditemukan di ciputat (warga tangsel)

Ntvnews.id, Jakarta - Mayat laki-laki tanpa identitas di temukan warga di kawasan Ciputat Tangerang Selatan pada Sabtu 26 Juli 2025. Keadaan mayat mengenaskan.

Belum diketahui kronologis penyebab kematian mayat. polisi pun bergerak cepat dan mengevakuasi mayat ke rumah sakit untuk diautopsi.

Polisi meminta keterangan warga sekitar dan barang bukti yang ditemukan di lokasi kejadian. Mayat diperkirakan sudah 3 hari di lokasi.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Tangsel (@wargatangsel)

"Penemuan M*y*t Sabtu 26/07/2025 berjenis kelamin laki laki. diperkiraan sudah 3 hari yang lalu. Tidak di temukan identitas dan saat ini Petugas Inafis Polres Tangsel telah mengambil sidik jari untuk proses identifikasi lebih lanjut.Penemuan m*yat ini di dekat dengan lapangan Dufa / TPBU Khassan Kainnan di Jln Taman Abadi Rt 01 / 04 Kelurahan Ciputat Kecamatan Ciputat Tangerang Selatan," tulis akun warga tangsel.

x|close