Hangtuah Jakarta berhasil mencatat kemenangan kelima berturut-turut setelah mengalahkan Rajawali Medan dengan skor 77-63 dalam lanjutan Indonesia Basketball League (IBL) di GOR Ciracas, Jakarta Timur, Jumat (14/2/2025).