Menteri HAM Natalius Pigai Ngaku Tak Punya Istri Tapi Punya 3 Pacar

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 2 Jan 2025, 10:03
thumbnail-author
Zaki Islami
Penulis
thumbnail-author
Siti Ruqoyah
Editor
Bagikan
Hotman Paris Hotman Paris (NTVnews.id)

Ntvnews.id, Jakarta - Pengacara ternama tanah air, Hotman Paris kini menawarkan tiga asisten pribadinya (Aspri) ke Menteri Hak Asasi dan Manusia (HAM) Natalius Pigai.

Hal tersebut diungkapkan Hotman Paris setelah mengunggah pidato Natalius Pigai yang mengatakan 13 tahun tidak punya istri dan hanya memiliki tiga pacar.

Baca Juga: Geger Ulah Manusia Sebabkan Longosoran Maut

"Saya sudah 13 tahun tidak pun istri, cuma tiga pacar," ungkap Natalius Pigai dalam videonya yang diunggah Hotman Paris melalui akun Instagram pribadinya, Kamis 2 Januari 2025.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Dr. Hotman Paris SH M.Hum (@hotmanparisofficial)

Mendengar pidato Natalius Pigai, dalam keterangan akun Instagram Hotman Paris menawarkan aspri ke pria berusia 49 tahun itu, "Siap hotman alihkan 3 aspri! Pilih aja," kata Hotman Paris.

Seperti diketahui, Hotman Paris memang dikenal memiliki banyak asisten pribadi yang terlihat sangat cantik. Hal ini yang membuat ia menawarkan asprinya ke Natalius Pigai.

Sebelumnya pun, Hotman Paris sempat berselisih ketika mendengar perkataan dari Natalius Pigai yang meminta dana sebesar Rp20 triliun ketika ditunjuk sebagai Menteri HAM.

TERKINI

Trump Ancam Serang Nigeria Soal Pembunuhan Umat Kristen

Luar Negeri Senin, 3 Nov 2025 | 06:15 WIB

Hadeh, Pesawat Delay Gegera Pramugari Bertengkar Sengit

Luar Negeri Senin, 3 Nov 2025 | 06:10 WIB

Israel Terus-menerus Langgar Gencatan Senjata

Luar Negeri Senin, 3 Nov 2025 | 06:05 WIB

Ngeri! Pesawat di Tengah Penerbangan, 15 Penumpang Terluka

Luar Negeri Senin, 3 Nov 2025 | 06:00 WIB

Terjadi Ledakan Dahsyat di Supermarket Tewaskan 23 Orang

Luar Negeri Senin, 3 Nov 2025 | 05:46 WIB

9 Orang Luka Parah dalam Serangan Penikaman di Kereta Inggris

Luar Negeri Senin, 3 Nov 2025 | 05:45 WIB
Load More
x|close